Informasi daftar tipe tv LG yang sudah digital. Menyambut kehadiran program pemerintah untuk beralih dari siaran analog ke format digital, produsen tv di Indonesia berlomba lomba untuk menghadirkan produk tv digital terbaru mereka.
Salah satu brand ternama yang sudah banyak menghasilkan produk elektronika termasuk televisi adalah LG. Merk dagang produk perangkat elektronika yang satu ini tidak mau ketinggalan turut berinovasi menawarkan jajaran produk tv led keluaran terbaru mereka yang sudah mendukung siaran tv digital.
Tipe apa saja tv LG yang sudah mendukung siaran televisi digital ? Simak informasi selengkapnya di artikel ini.
Apa itu tv digital
Tv digital adalah perangkat penerima siaran televisi yang sudah dilengkapi dengan teknologi pengolah sinyal modulasi digital. Desain mesin dan fitur yang ada pada tv digital jauh berbeda dengan tv analog biasa yang sebelumnya kita kenal.
Selain mampu mengolah sinyal digital, tv digital pun telah mendukung resolusi gambar yang sangat tajam dan jernih. Hal ini karena umumnya tv digital telah menyematkan teknologi layar monitor led sebagai tampilannya.
Ciri tv led yang sudah digital
Ada beberapa ciri yang membedakan tv led yang telah mendukung siaran digital :
- Tersedia pencarian fitur sinyal digital
- Sudah mendukung teknologi DTV T2
- Layar monitor menggunakan teknologi led terbaru
- Memiliki resolusi layar HD / full HD
- Dilengkapi fitur multimedia
- Mampu mengolah sinyal digital
Tipe tv LG yang sudah digital
Berikut ini adalah daftar tipr tv LG yang sudah digital :
- OLED55B8PTA
- OLED65C7T-T
- OLED65E7T-T
- OLED65E8PTA
- OLED65W8PTA
- OLED77CXPTA
- OLED83C1PTA
- OLED65C9PTA
- OLED65CXPTA
- OLED65G1PTA
- OLED65GXPTA
- OLED77C1PTB
- OLED48C1PTB
- OLED55A1PTA
- OLED55B9PTA
- OLED55C1PTB
- OLED55CXPTA
- OLED48A1PTA
- OLED55BXPTA
- 86QNED99TPB
- 75QNED99TPB
- 65SJ850T-TA
- 60SJ850T-TA
- 55UK6540PTD
- 55UK6300PTE
- 55UJ632T-TA
- 43LK5000PTA
- 49LJ550T-TA
- 49LK5100PTB
- 55SK8000PTA
- 55SK8500PTA
- 43LJ500T-TA
- 32LK500BPTA
- 32LJ510D-TB
- 32LJ500D-TA
- 28TK430V-PT
- 75NANO91TNA
- 28MT49VF-PT
- 86UP8000PTB
- 86UN8100PTB
- 86NANO86TPA
- 86NANO75TPA
- 82UP8000PTB
- 82UN8100PTB
- 75UP8000PTB
- 75UP7750PTB
- 75UN8100PTB
- 75NANO99TNA
- 75NANO95TNA
- 75NANO86TPA
- 75NANO80TPA
- 75NANO75TPA
- 70UP8000PTB
- 70UP8000PTB
- 70UP7750PTB
- 70UP7500PTC
- 70UN731C0TC
- 70UN7300PTC
- 65US761H0TD
- 65US660H0TD
- 65UP8000PTB
- 65UP7750PTB
- 65UN7400PTA
- 65UN731C0TC
- 65UN7300PTC
- 65UN7200PTF
- 65UN7000PTA
- 65NANO99TNA
- 65NANO95TPA
- 65NANO95TNA
- 65NANO91TNA
- 65NANO86TPA
- 65NANO86TNA
- 65NANO80TPA
- 65NANO80TNA
- 65NANO75TPA
- 60UP8000PTB
- 60UP7750PTB
- 60UN7100PTA
- 55US761H0TA
- 55US660H0TD
- 55UP8000PTB
- 55UP7750PTB
- 55UP7500PTC
- 55UN7400PTA
- 55UN731C0TC
- 55UN7200PTF
- 55UN7100PTA
- 55UN7000PTA
- 55UM7600PTA
- 55UM7300PTA
- 55UM7100PTA
- 55SM8600PTA
- 55SM8100PTA
- 55NANO91TNA
- 55UJ652T-TB
- 55NANO86TPA
- 55NANO86TNA
- 55NANO80TPA
- 55NANO80TNA
- 55NANO75TPA
- 50US660H0TD
- 50UP8000PTB
- 50UP7750PTB
- 50UP7500PTC
- 50UN731C0TC
- 50UN7300PTC
- 50UN7200PTF
- 50UN7000PTA
- 50NANO86TPA
- 50NANO75TPA
- 49US761H0TA
- 49UN7400PTA
- 49UN7300PTC
- 49UN7300PTC
- 49NANO80TNA
- 43US660H0TD
- 43LJ510T-TA
- 43UP8000PTB
- 43UP7750PTB
- 43UP7500PTC
- 43UN7400PTA’
- 43UN731C0TC
- 43UN7300PTC
- 43UN7100PTA
- 43UN7000PTA
- 43NANO79TND
- 43NANO75TPA
- 43LN5600PTA
- 43LM5750PTC
- 43LM5500PTA
- 32LN560BPTA
- 32LM635BPTB
- 32LM553BPTB
- 28TL430V-PT
- 55UN7300PTC
- 32LM550BPTA
- 24TL520V-PT
Cara mengetahui apakah tv LG sudah digital
Cara termudah dan cepat untuk mengetahui apakah tipe tv LG sudah digital adalah dengan mencarinya di informasi perangkat digital kominfo. Caranya adalah sebagai berikut :
- Masuk ke situs siaran digitak kominfo : https://siarandigital.kominfo.go.id/informasi/perangkat-televisi?page=29
- Pada menu Nama Perangkat, pilih Televisi
- Pada menu Merk, tulis LG
- Selanjutnya pada menu Tipe, masukkan tipe tv LG yang Anda miliki
- Tekan enter
- Jika nama merk dan tipe tv Anda ditampilkan pada daftar berarti tv Anda termasuk tv digital
Cara melihat tipe atau nomor seri tv led LG
Nomo seri atau tipe tv LG merupakan identitas tv LG yang diberikan oleh pabrik pada saat produksi. Informasi tipe tv LG dapat dilihat pada bagian belakang body televisi.
Selain tertera di bagian belakang tv, tipe tv LG juga dapat diketahui dari fitur informasi pada menu program tv. Berikut ini cara melihat tipe tv LG melalui menu program :
- Nyalakan tv LG Anda
- Tekan tombol menu Program pada remote
- Pilih Pengaturan Umum
- Pilih menu Tentang TV
- Tekan Informasi TV
- Selanjutnya akan ditampilkan informasi tentang tv LG yang Anda miliki
Apakah tv digital bisa pakai antena biasa ?
TV digital bisa menggunakan antena biasa untuk menangkap siaran tv digital, namun biasanya kualitas daya tangkap antena biasa kurang baik untuk menangkap siaran digital. Agar bisa menerima frekuensi siaran tv digital dengan baik, sebaiknya menggunakan antena tv digital khusus.
Banyak jenis antena tv digital yang bisa Anda pilih yang sesuai dengan kebutuhan. Untuk hasil terbaik, pilih antena yang sudah dilengkapi dengan booster. Sehingga daya tangkapnya akan jauh lebih baik dan dapat menerima sinyal tv digital yang lemah.
Kelebihan tv LG yang sudah digital
Jenis tv led yang sudah mendukung siaran tv digital memiliki banyak kelebihan karena sudah ditambahkan sejumlah fitur yang lebih baik. Diantara kelebihan tv digital LG adalah :
- Resolusi layar lebih baik
- Jumlah piksel layar HD 1366 x 768
- Tidak memerlukan set top box
- Desain body layar lebih ramping dan mewah
- Memiliki daya tangkap sinyal lebih baik
- Dilengkapi fitur multimedia
Nah, demikian tadi ulasan tentang daftar tv LG yang sudah digital.